Paris Je T'aime

[tipe]
film, fiksi

[genre]
romance
[pemain]
Fanny Ardant, Juliette Binoche, Steve Buscemi, Sergio Castellitto, Willem Dafoe, Gerard Dipardieu, Marianne Faithfull, Ben Gazzara, Maggie Gyllenhaal, Bob Hoskins, Margo Martindale, Emily Mortimer, Nick Nolte, Catalina Sandino Moreno, Natalie Portman, Miranda Richardson, Gena Rowlands, Ludivine Sagnier, Rufus Sewell, Gaspard Ulliel, Elijah Wood, Leila Bekhti, Melchior Belson, Seydou Boro, Cyril Descours, Olga Kurylenko, Li Xin, Elias McConnel, Aisa Maigga, Yolande Moreau, Florence Muller, Bru
no Podalydes, Paul Putner, Barbet Schroeder,

[sutradara]
Olivier Assayas, Frederic Auburtin, Gerard Dipardieu, Gurinder Chadha, Sylvain Chomet, Joel & Ethan Coen, Isabel Coixet, Wes Craven, Alfonso Cuaron, Christopher Doyle, Richard Largavenese, Vincenzo Natali, Alexander Payne, Bruno Podalydes, Walter Salles, Daniela Thomas, Oliver Schmitz, Nobuhiro Suwa, Tom Tykwer, Gus Van Sant.

[penulis]Bruno Podalydès, Paul Mayeda Berges, Gurinder Chadha, Gus Van Sant, Joel & Ethan Coen, Walter Salles, Gabrielle Keng, Kathy Li, Christopher Doyle,Isabel Coixet, Nobuhiro Suwa, Sylvain Chomet, Alfonso Cuarón, Olivier Assayas, Oliver Schmitz, Richard LaGravenese, Vincenzo Natali, Wes Craven, Tom Tykwer, Gena Rowlands, Alexander Payne.

[tahun rilis]
2006-Perancis, 2007-Indonesia

[bahasa]
Perancis, Inggris, Cina, Spanyol

FIRST LOOK PICTURES


“Thomas Listen. Listen. There are times when life calls out for a change. A transition. Like the seasons. Our spring was wonderful, but summer is over now and we missed out on autumn. And now all of a sudden, it's cold, so cold that everything is freezing over. Our love fell asleep, and the snow took it by surprise. But if you fall asleep in the snow, you don't feel death coming. Take care.”

--Francine, Faubourg Saint-Denis--

Orang bilang Paris adalah kota yang penuh dengan para pencinta. Benarkah begitu? Mari kita coba buktikan dalam film ini.

Paris Je T’aime adalah kumpulan kisah pendek yang pertama kali ditayangkan dalam Cannes Film Festival, 18 Mei 2007 lalu. Film yang diperankan oleh para aktor asal Amerika, Inggris dan Perancis ini diarahkan oleh 21 sutradara dan menghasilkan 18 fragmen kisah cinta yang bersetting di kota Paris.

Saya tidak bisa menceritakan sinopsisnya, karena takut jadi spoiler secara kisah-kisah didalamnya sangat pendek dan hanya berupa fragmen^^. Namun, kisah-kisah di dalamnya adalah cinta dalam berbagai bentuk. Cinta antara wanita dan pria, cinta antara sesama jenis, cinta orang tua dan anaknya, cinta pengantin muda hingga cinta yang terungkap pada saat kematian. Kita akan dibawa menelusuri sudut-sudut Paris untuk mengungkap cinta-cinta di dalamnya.

Beberapa fragmen sulit saya mengerti, harus saya tonton ulang untuk mengerti maksud ceritanya. Namun secara keseluruhan film ini sangat menarik dan layak tonton.




Ada pun 18 fragmen tersebut adalah:

  • Montmartre
  • Quais de Seine
  • Le Marais
  • Tuileries
  • Loin du 16e
  • Porte de Choisy
  • Bastille
  • Place des Victoires
  • Tour Eiffel
  • Parc Monceau
  • Quartier des Enfants Rouges
  • Place des fêtes
  • Pigalle
  • Quartier de la Madeleine
  • Père-Lachaise
  • Faubourg Saint-Denis
  • Quartier Latin
  • 14e arrondissement

0 yang berbagi: